Sabtu, 08 Februari 2014

Modul FTM - SMS Gateway

Modul SMS Gateway merupakan bagian dari aplikasi Fingerspot Time Management (FTM) yang berfungsi mengirim SMS status kehadiran dari karyawan. Modul ini akan mengirimkan SMS pada saat karyawan melakukan scan atau tidak melakukan scan baik secara realtime maupun terjadwal.
Anda akan segera mengetahui karyawan Anda yang terlambat maupun yang bolos kerja pada hari itu. Konten SMS juga bisa dikirimkan ke karyawan bersangkutan, rekan kerja, keluarga, relasi maupun penerima lain yang didaftarkan di modul ini.
Selain status kehadiran, Anda juga bisa mengirimkan SMS dengan konten tertentu secara langsung pada penerima yang ditentukan pula. Hal ini akan sangat membantu jika ada even tertentu yang butuh Anda beritahukan pada karyawan Anda. Menarik bukan???
 
Fitur-Fitur
  1. Support GSM dan CDMA Modem
  2. Pengaturan Nomor Operator yang diizinkan menerima SMS
  3. Dashboard untuk memantau status koneksi, sinyal dan antrian SMS yang sudah terkirim maupun belum
  4. Fungsi Cek Saldo pulsa
  5. Pengaturan format konten pesan
  6. SMS kehadiran karyawan dapat terkirim secara realtime maupun dijadwalkan.
  7. Pengisian penerima SMS dapat menggunakan file excel.
  8. SMS dapat dikirimkan ke karyawan bersangkutan, rekan kerja, keluarga, relasi maupun penerima lain.
  9. Tersedia fitur pengelolaan SMS secara manual
  10. Automatic Startup
Minimal Requirement
  1. USB Modem GSM/CDMA
  2. Pentium IV or Higher
  3. 1 GB RAM
  4. Windows XP, VISTA, 7, 8
 

  • Share On Facebook
  • Digg This Post
  • Stumble This Post
  • Tweet This Post
  • Save Tis Post To Delicious
  • Float This Post
  • Share On Reddit
  • Bookmark On Technorati

YOUR ADSENSE CODE GOES HERE
 
© 2012 SOFTECHNOGEEK | Modifikasi dan Publikasi Kodokoala. All Rights Reserved.